Annuqayah- Kamis, 30 Januari 2025 Bimbingan Konseling (BK) melaksanakan Seminar Psikotes Bimbingan Karir. Kegiatan ini dikhususkan kepada siswa kelas akhir yang mendaftar tes Intelligence Quotient (IQ) guna membantu individu siswa didalam memahami diri sendiri dan keterampilan-keterampilan interpersonal. Acara dimulai pukul […]
Annuqayah – Madrasah Aliyah 1 Annuqayah Putri (MAPi) menyelenggarakan Rapat Persiapan untuk pelaksanaan Ujian Madrasah dan Persiapan Pembuatan Kisi-Kisi Soal UM, pada Selasa (28/01) tepatnya pada pukul 12.30-13.30 WIB. Rapat ini dihadiri oleh Kepala Madrasah, Seluruh pimpinan, dan Seluruh Guru […]
Annuqayah- Kamis, (23/01) Himpunan Siswa Peminatan (HSP) Matematika dan Ilmu Alam (MIA) Madrasah Aliyah 1 Annuqayah Putri (MAPi) Kembali menyelenggarakan Pekan Sains 2025 yang termasuk program kerja mereka dengan mengangkat tema Generasi Sains ; Menginspirasi dan Membangun Masa depan. Acara […]
Annuqayah – Pelatihan Penyusunan Perangkat Pembelajaran pada hari ketiga, Rabu (22/01/25) dimulai pada pukul 09.30 – 10.40 WIB. Kegiatan yang bertempat di Audio Visual (AUVI) Madrasah Aliyah 1 Annuqayah Putri, diisi oleh Ibu. Luthfiyah. Hari terakhir pelatihan ini masih seputar […]
Annuqayah – Pelatihan Penyusunan Perangkat Pembelajaran hari kedua, Selasa (21/01/25), bertempat di Audio Visual (AUVI), acara dimulai pada pukul 09.30-10.30 WIB dengan pemateri, Nyai. Zilvia Jamiela. Pelatihan hari ini, juga masih seputar tentang pemanfaatan AI sebagai penyusunan perangkat pembelajaran. Namun, […]
Annuqayah – Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence/AI) kini menjadi bagian tak terpisahkan dalam dunia pendidikan. Teknologi ini membawa perubahan signifikan di berbagai bidang, termasuk dalam cara mengajar dan belajar. Di masa lalu, proses pembelajaran sepenuhnya bergantung pada interaksi langsung antara guru […]
Annuqayah- Himpunan Siswa Peminatan (HSP) Ilmu-Ilmu Sosial (IIS) kembali merealisasikan program kerja tahunannya yaitu Entrepreneurship, Kamis (16/1/2025) acara pembukaan.Dihadiri oleh pimpinan MAPi, pembina HSP IIS, seluruh panitia serta seluruh siswi kelas XI IIS. Bertempat di Aula mini madrasah lantai lll, […]
Annuqayah- Seluruh Guru Madrasah Aliyah 1 Annuqayah Putri mengikuti musyawah evaluasi semester gasal pada Ahad (19/01) tepatnya pukul 09.00-12.00 WIB yang bertempat di Aula Mini MAPi. Acara ini dihadiri oleh Ketua Yayasan, Pimpinan MAPi, seluruh guru dan tenaga kependidikan. Kepala […]
Annuqayah- Sabtu (18/01) Himpunan Siswa Peminatan (HSP) Ilmu Bahasa dan Budaya (IBB) menyelenggarakan program Seminar Kebudayaan. Kegiatan tersebut merupakan salah satu program kerja HSP IBB divisi peminatan yang dilaksanakan hanya satu tahun sekali. Acara bertempat di Aula Mini Madrasah yang […]
Annuqayah – Fakultas Ushuluddin Prodi Tasawuf dan Psikoterapi (TP) Universitas Annuqayah (UA) mengadakan program praktikum lapangan bagi mahasiswa di Madrasah Aliyah 1 Annuqayah Putri. Mahasiswa yang telah lulus tes dan kemudian dipercaya untuk melakukan praktikum sebanyak Sembilan mahasiswa. Penyerahan dari […]